B erikut ini saya bermaksud untuk sedikit memberi penjelasan mengenai bagaimana cara melakukan ekspansi sebuah Storage (dalam hal ini saya menggunakan Storage dari Huawei Oceanstor 5500 V3 ). dengan semakin bertambah waktu, maka kebutuhan media penyimpanan data (Storage), akan semakin bertambah pula. Asumsi awal di sini saya hanya memiliki 1 buah Enclosure Huawei Storage Oceanstor 5500 V3. Kemudian secara bertahap dari waktu ke waktu, saya berkeinginan untuk menambah kapasitas FreeSpace storage saya. Salah satu caranya dengan melakukan ekspansi dengan menambahkan Disk Enclosure (Expansions). Secara konseptual network untuk penambahan Disk Enclosure, saya akan menggambarkan skema ekspansi tersebut, seperti gambar di bawah ini : Product type Oceanstor 5500 V3 Oceanstor 5500 V300R003 Networking Configuration Name Qty Controller enclosure 1 Disk enclosure Please ente...